15 Negara Pelajar Terbaik di Dunia yang Banyak Diincar
UTARAPOST.ID - Dalam artikel kali ini saya akan membagikan sebuah informasi seputar negara pelajar terbaik di dunia yang banyak peminatnya sekaligus banyak diincar.
Dalam kesempatan kali ini saya akan merekomendasikan
beberapa negara terbaik untuk kuliah di luar negeri yang pastinya jika anda
ingin kuliah di sana.
Apakah anda sudah memiliki impian untuk kuliah di luar
negeri ? Sudah memiliki kemantapan terhadap jurusan yang akan anda ambil di
luar negri ? Kalo memang begitu anda bisa pilih negara terbaik untuk kuliah
dibawah ini.
Seperti yang di lansir dari laman jagoapp.id bahwa ada beberapa negara dengan fasilitas universitas paling bagus dan juga memiliki kelengkapan di dalamnya.
Nah dalam kesempatan kali ini saya akan merekomendasikan
beberapa negara terbaik yang cocok untuk kuliah di luar negeri, untuk
selengkapnya anda bisa simak dibawah ini.
15 Negara yang Memiliki Universitas Terbaik di Dunia
1. Singapura
Singapura menjadi salah satu negara maju yang bisa anda coba
untuk kuliah. Di Singapura anda bisa mendapatkan banyak sekali pengalaman yang
tak akan pernah ada di Indonesia.
Selain itu, keadaan kota disini juga sangatlah ramah, memiliki
tingkat keberhasilan yang terjaga, kebudayaan yang masih di jaga dan teknologi
yang sudah berkembang pesat.
Terhitung banyak sekali universitas di Singapura yang
mempromosikan dan menawarkan double degree yang artinya bekerja sama dengan
universitas Australia dan UK.
Hasil dari bekerja sama ini mahasiswa yang berkuliah disini
bisa mendapatkan kurikulum komprehensif dunia bahkan bisa menikmati kuliah 1
semesternya di negara rekanan.
Contoh negara yang bekerja sama adalah Coventry University,
University of Wollongong, The University of Newcastle Australia, PSB Academy,
Trobe University, The University of Western Australia, Edinburgh Napier
University, dan lainnya.
2. Kanada
Kalian tau negara Kanada ? Negara ini merupakan negara nomer
1 di lingkup Amerika Utara, selain ini negara ini juga memiliki peringkat ke 4
untuk kualitas mengajar yang berbeda.
Karena negara ini sangat terkenal dengan inovasi teknologi
yang sangat canggih dan untuk biaya kuliah juga terbilang cukup hemat
dibandingkan dengan universitas-universitas di UK dan USA.
Dengan fasilitas yang terjamin banyak sekali calon mahasiswa
yang ingin melanjutkan kuliahnya di Kanada karena akan tingkatkan fasilitas
yang disediakan sangatlah bagus.
Seperti salah satu contohnya adalah memerhatikan
kesejahteraan mahasiswa sehingga mereka benar-benar di jaga atas tingkat
kesehatannya.
Jika anda tau negara ini juga masuk kedalam negara yang
paling aman peringkat 10 besar di dunia yang termasuk kedalam Indeks Perdamaian
Global.
Bukan hanya itu saja, Kanada juga memiliki banyak sekali
universitas dan college yang terkenal seperti Centennial College, University of
Toronto, UBC (The University of British Columbia) dan masih banyak lagi yang
lainnya.
3. Australia
Australia juga bisa menjadi impian anda untuk melanjutkan
kuliah di sana, karena di Australia terdapat banyak sekali
universitas-universitas impian yang mungkin anda inginkan.
Selain itu, semua fasilitas yang terdapat di Australia
sangatlah beragam seperti kesehatan, kebersihan, teknologi yang sudah canggih
dan masih banyak lagi yang lainnya.
Ada 510.000 siswa yang ingin kuliah di negara Australia
menurut UNESCO. Yang berarti negara ini memiliki kualitas dan fasilitas
tersendiri untuk menarik perhatian para calon mahasiswa di berbagai negara di
dunia.
4. USA
Jika anda mengetahui USA termasuk kedalam bidang studi yang
paling terbesar dan terpopuler di dunia. Karena akan banyaknya universitas yang
memiliki peringkat di Global.
Selain itu, negara ini juga memerintahkan akan kualitas dan
fasilitas untuk mahasiswanya, salah satu contohnya seperti kebersihannya,
kesehatannya, dan kenyamanannya.
Ada banyak sekali universitas di USA yang sangat terkenal
yaitu Stanford University, Harvard University, dan Yale University.
Selain itu, USA juga memiliki universitas yang sudah ternama
seperti Auburn University, American University, Utah University, University of
South Carolina, dan lainnya.
5. Inggris (UK)
Di negara ini seorang mahasiswa akan bisa menikmati berbagai
pengalaman seperti melihat bangunan peninggalan sejarah dan arsitektur kota
yang sangat bagus.
Kebanyakan mahasiswa disini memilih kota-kota seperti
Manchester, Edinburgh, Belfast, dan Glasgow untuk melanjutkan kuliah mereka.
Selain itu, UK juga termasuk kedalam kategori negara Nomer 1
untuk peringkat pendidikannya, karena di negara ini terdapat banyak sekali
universitas yang ternama.
Universitas yang terkenal di negara ini adalah Coventry
University, University of Cambridge, University of Oxford, dan masih banyak
lagi universitas-universitas lainnya.
6. Jerman
Negara ini juga termasuk kedalam negara yang memiliki
kualitas dan fasilitas yang cukup baik untuk mahasiswa melanjutkan studinya.
Karena terdapat universitas-universitas yang bagus dan ternama di negara ini.
Menjadikan negara ini memiliki daya tarik khusus untuk
mendorong mahasiswa agar melanjutkan studinya di negara Jerman.
Selain itu, fasilitas yang bisa anda dapatkan di negara ini
bermacam-macam seperti kenyamanan mahasiswa, kesehatan, teknologi canggih,
kebudayaan dan kebersihan.
7. Amerika Serikat (AS)
AS atau Amerika Serikat merupakan negara maju yang memiliki
teknologi canggih dan universitas-universitas yang sangat terkenal dan ternama
di seluruh dunia.
Fasilitas untuk mahasiswa disini sudah disediakan dengan
bagus dan pastinya semua mahasiswa yang melanjutkan studinya disini akan merasa
nyaman dan terjaga.
Selain itu banyak universitas ternama disini seperti
Stanford, MIT, Harvard, dan masih banyak lagi universitas-universitas lainnya
yang dapat anda coba.
8. Malaysia
Tidak usah jauh-jauh negara tetangga seperti Malaysia juga
memiliki universitas terkenal dan terbaik untuk anda melanjutkan studi di
negeri ini. Bukan hanya itu saja, fasilitas disini juga terbilang sangat bagus
dan dijamin nyaman.
Universitas yang paling banyak digandrungi di sini adalah
Universitas Kebangsaan Malaysia, UTP, University of Malaysia, dan masih banyak
universitas lainnya.
9. Irlandia
Negara ini juga merupakan negara yang cocok untuk
melanjutkan kuliah, Irlandia sebelumnya menjadi negara peringkat ke 7 dan
sekarang sepertinya negara ini sudah ada peningkatan.
Melihat dari negaranya yang terletak di lokasi yang sangat
strategis dan kaya akan pemandangan yang menakjubkan menjadikan Irlandia negara
yang bagus untuk melanjutkan studi atau kuliah.
Negara ini menjadi favorit karena akan prasasti sejarahnya
yang banyak seperti kastil, tebing hijau besar, reruntuhan viking, dan
pengetahuan akan bahasa Gaelik.
10. New Zealand
Negara berikutnya juga termasuk kedalam negara terbaik untuk
melanjutkan kuliah, negara ini memiliki universitas-universitas yang sangat
terkenal di dunia.
Oleh karena itu, banyak sekali mahasiswa yang ingin
melanjutkan kuliah di negara ini, karena akan fasilitas dan kualitas yang di
sediakan di negara ini sangatlah lengkap dan bagus.
Seperti salah satu contohnya adalah kesehatan akan terjamin,
kualitasnya, kenyamanannya, kebersihannya, dan masih banyak lagi fasilitas
lainnya yang bisa anda dapatkan.
11. Jepang
Negara bunga sakura ini juga masuk kedalam daftar negara
yang memiliki universitas terkenal dan ternama di negerinya, dengan begitu
banyak sekali mahasiswa yang ingin melanjutkan studinya di negara ini.
Jika anda tau di Jepang sekarang sudah menjadi negara yang
memiliki tingkat keramahan yang sangat bagus, jadi negara ini merupakan negara
yang aman untuk mahasiswa.
Dengan begitu anda akan bisa tenang jika berkuliah disini
terlebih-lebih lagi untuk perempuan karena suka ada pelecehan maka mulai muncul
kebijakan baru.
12. Prancis
Prancis menjadi salah satu negara yang sangat cocok untuk anda melanjutkan studi, karena di negara ini sudah memiliki teknologi yang canggih dan juga fasilitas yang sangat nyaman. Dengan begitu menjadikan mahasiswa banyak sekali yang ingin melanjutkan studinya di negara ini, karet akan tingkat kenyamanan dan fasilitas yang bagus.
13. Korea Selatan
Di Korea Selatan juga ada beberapa universitas ternama
seperti Kyungmin College, Universitas Myongji, NSU, Kyungdong University, Seoul
Cyber University, dan masih banyak lagi.
Saking banyaknya universitas terkenal di negara ini
menjadikan calon mahasiswa ingin melanjutkan studinya di negara ini, karena
terdapat banyak universitas favorit.
14. Belanda
Taukah anda jika Belanda juga termasuk ke dalam negara yang
memiliki universitas terbaik untuk melanjutkan kuliah ?
Mungkin Belanda masih sangat belum terkenal, akan tetapi
jika anda mencoba melihat di negara ini anda akan bisa mendapatkan banyak
sekali pengalaman dan pendidikan yang bagus.
Di negara ini menyediakan banyak fasilitas dan kualitas yang
sangat bagus, selain itu ada juga universitas-universitas yang terkenal di negara
ini, oleh karena itu menjadikan negara ini negara yang cocok untuk melanjutkan
studi.
15. Cina
Cina merupakan salah satu negara yang memiliki tingkat
pendidikan yang cukup baik. Di Cina anda bisa mempelajari banyak sekali
pengetahuan yang sangat bermanfaat, salah satu pengetahuan yang terkenal di
Cina dan paling baik adalah cara berkebun.
Anda bisa belajar berkebun dengan baik dan benar di Cina
ini, karena akan melihat hasil panennya setiap tahunnya Cina lah yang paling
banyak menghasilkan panen dari berkebun.
Penutup
Nah mungkin demikian saja informasi yang dapat utarapost
sampaikan seputar negara pelajar terbaik di dunia, semoga artikel ini bisa
membantu dan bermanfaat untuk kita semua yang membacanya.
Masih ada banyak lagi artikel lainnya yang belum saya sampaikan
semoga di kesempatan selanjutnya saya dapat membagikannya pada kalian semua agar
kita semua mendapatkan pelajaran yang memang sangat dibutuhkan, Sekian dan
Terimakasih.
"Baca Artikel Lainnya di Google News"
Posting Komentar untuk "15 Negara Pelajar Terbaik di Dunia yang Banyak Diincar"